Bola berbentuk bulat, terbuat dari kulit atau bahan lain yang sesuai. Keliling bola tidak boleh kurang dari 62 cm dan tidak boleh lebih dari 64 cm. Berat bola tidak boleh kurang dari 400 gram dan tidak boleh lebih dari 440 gram. Tinggi pantulan bola pada saat pertama dijatuhkan tidak boleh lebih dari 30 cm dan banyaknya pantulan pada saat dijatuhkan adalah 3 kali. Tekanan angin pada saat pengisian angin adalah 0,4-0,6 atm.
Toko Olahraga - Jual Kebutuhan Olahraga Terlengkap se Indonesia. Komunitas Pelanggan dan Karyawan, Jl.M.Hasibuan No.72, Margahayu,Bekasi.Jawa Barat-Indonesia. Telpon Toko:+6221 88352551,082122919692(Dimas,Imam,Beti,Rini,Dhani,Ratna,Dewi,Marlina,Inez,Nova).Toko On-Line: www.goldengoalbekasi.com (Yanto,Andia,Merlin,Tika)+6221 8809645,085718764790,BBM:2820B131,22C4A6AE,27059C95,27F5E772 e-mail: marketing@goldengoalbekasi.com Facebook: Komunitas Golden Goal Bekasi. Twitter: Golden_Bekasi
Rabu, Maret 18, 2009
PERATURAN FUTSAL
Bola Futsal
"Gunakan selalu produk Original, karena itu akan mempengaruhi permainan anda".
Jumlah Pemain
Satu pertandingan dimainkan oleh 2 tim, masing-masing tim terdiri dari 5 (lima) orang pemain, salah satu diantaranya penjaga gawang. Pergantian pemain; jumlah pemain pengganti yang diperkenankan maksimal 7 (tujuh) orang. Jumlah pergantian pemain dalam suatu pertandingan tidak dibatasi. Seorang pemain yang diganti dapat kembali ke lapangan sebagai pemain pengganti untuk pemain lain.
Perlengkapan Pemain
Seorang pemain tidak diperkenankan menggunakan peralatan atau memakai apapun yang membayakan diri sendiri atau pemain lainnya termasuk segala bentuk perhiasan.
Perlengkapan Dasar: Baju atau Jersey, celana pendek, kaus kaki (standar dalam melindungi kaki), sepatu & pelindung tulang kering (Shin Guard). Model sepatu yang diperkenankan terbuat dari kain,kulit,kulit sintetis lunak dengan sol terbuat dari karet atau bahan yang sama.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar